Ada yang mau jalan jalan asyik? nieh penulis kasih
Lokasi pemandian “Blue Lagoon” Tirta Budi di Widodomartani, Ngemplak, Sleman. Pagi ini sengaja ambil rute yang biasanya kami lewati. Menuju Condong Catur lanjut jalan sampai Jalan Kaliurang km 13 (tepatnya disekitaran Indomaret Besi) kami langsung belok kanan (menuju timur). Perjalanan lanjut sekitar 5 km atau lebih, pokoknya sampai bertemu pertigaan terakhir yang ditepian jalannya ada sebuah bangunan gapura kecil berwarna kuning pertigaannya kami ambil belok kanan (arah selatan). Tepat sekitar 100 meter nanti ada tanda tulisan digapura berwarna kuning juga. Samping kiri ada semacam posko kecil yang berwarna putih juga. Sampai disana jaraknya hanya 200 meter tepat sampai diparkiran
Pemandian Tirta Budi di Jogja sudah begitu ramai akan adanya wisatawan, sehingga fasilitas yang disediakan di objek wisata ini cukup lengkap. Beberapa fasilitas di Pemandian Tirta Budi adalah sebagai berikut:
Sudah sejak berpuluh-puluh tahun silam, warga Desa Dalem, Widodomartani hidup berkelimpahan air. Tiga buah mata air yang tak pernah kering menjadi tumpuan hidup mereka, Sendang Wadon (putri), Belik Kluwih dan Sendang Lanang (putra). Ketiga sendang tersebut berada di daerah aliran Kali Tepus. Sendang Wadon yang merupakan tempat pemandian para wanita, berada di dalam sebuah bilik dan berupa kolam kecil. Sementara itu, Belik Kluwih dan Sendang Lanang hadir dalam bentuk pancuran dengan air yang berasal dari dinding tepi kali. Air Belik Kluwih berkumpul dan membentuk sebuah kedung, sementara itu Sendang Lanang membentuk kolam kecil. Kedung inilah yang akhirnya dijuluki sebagai Blue Lagoon.
jangan lupa jaga kerbersihan ya? tubuh sehat fikiran cerah alam pun bersih
Lokasi pemandian “Blue Lagoon” Tirta Budi di Widodomartani, Ngemplak, Sleman. Pagi ini sengaja ambil rute yang biasanya kami lewati. Menuju Condong Catur lanjut jalan sampai Jalan Kaliurang km 13 (tepatnya disekitaran Indomaret Besi) kami langsung belok kanan (menuju timur). Perjalanan lanjut sekitar 5 km atau lebih, pokoknya sampai bertemu pertigaan terakhir yang ditepian jalannya ada sebuah bangunan gapura kecil berwarna kuning pertigaannya kami ambil belok kanan (arah selatan). Tepat sekitar 100 meter nanti ada tanda tulisan digapura berwarna kuning juga. Samping kiri ada semacam posko kecil yang berwarna putih juga. Sampai disana jaraknya hanya 200 meter tepat sampai diparkiran
Pemandian Tirta Budi di Jogja sudah begitu ramai akan adanya wisatawan, sehingga fasilitas yang disediakan di objek wisata ini cukup lengkap. Beberapa fasilitas di Pemandian Tirta Budi adalah sebagai berikut:
- Tempat parkir
- Kamar mandi umum
- Mushola
- Warung
- Penginapan (Homestay)
- Tempat penitipan barang.
- Gazebo
- Penyewaan perlengkapan mandi (ban, pelampung dll)
Sudah sejak berpuluh-puluh tahun silam, warga Desa Dalem, Widodomartani hidup berkelimpahan air. Tiga buah mata air yang tak pernah kering menjadi tumpuan hidup mereka, Sendang Wadon (putri), Belik Kluwih dan Sendang Lanang (putra). Ketiga sendang tersebut berada di daerah aliran Kali Tepus. Sendang Wadon yang merupakan tempat pemandian para wanita, berada di dalam sebuah bilik dan berupa kolam kecil. Sementara itu, Belik Kluwih dan Sendang Lanang hadir dalam bentuk pancuran dengan air yang berasal dari dinding tepi kali. Air Belik Kluwih berkumpul dan membentuk sebuah kedung, sementara itu Sendang Lanang membentuk kolam kecil. Kedung inilah yang akhirnya dijuluki sebagai Blue Lagoon.
jangan lupa jaga kerbersihan ya? tubuh sehat fikiran cerah alam pun bersih
Komentar
Posting Komentar